Minggu, 15 Maret 2009

Cara Mengembalikan File yg disembunyikan Virus pada Falsh Disk Anda



Jangan kaget jika tiba-tiba data di falsh disk anda hilang padahal anda baru saja menyimpannya.. mungkin data itu baru saja di sembunyikan oleh Virus-virus nakal.. Cara mengembalikan data tersebut : (ikuti langkah dibawah ini) Klik Start kemudian Run.. Kemudian akan muncul tampilan seperti dibawah ini : Pada kolom Open ketikkan cmd kemudian tekan OK dan akan muncul lg tampilan layar hitam seperti di bawah ini :Setelah muncul tampilan layar hitam (D O S) seperti ini, cari tau dimana letak FlasDisk anda dengan menggunakan windows explorer. Misalnya flashdisk anda terletak pada drive F:, maka ketikkan di layar hitam tersebut F: kemudian tekan ENTER.. setelah itu ketikkan lagi ATTRIB -S -H *.* /S /D kemudian tekan ENTER dan wuufffhhh data anda akan muncul kembali, periksa data anda melalui Windows Explorer..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar